Rabu, 27 Maret 2024
FINTECHNESIA.COM |

Selama Ramadan dan Idul Fitri, Trafik Data Residensial Telkomsel Naik 31,7%

BACA JUGA


Telkomsel didukung oleh 219.000 BTS


Upaya penguatan kualitas dan kapasitas jaringan juga menghadirkan 11.000 BTS baru berteknologi 4G. Mengoperasikan 69 Compact Mobile BTS (COMBAT) dan menambah kapasitas gateway internet menjadi 6.100 Gbps.

Telkomsel saat ini memiliki 219.000 unit BTS. Sebanyak 87.000 unit merupakan BTS 4G. Cakupan 4G Telkomsel menjangkau lebih dari 95% wilayah populasi Indonesia.

Sebagian besar proses pengawasan operasional dan penanganan aktivitas pengamanan jaringan dilakukan virtual. Didukung 13 posko Vlvirtual eRAFI 2020, 19 tim internal (1.578 anggota) dan 46 tim mitra strategis (803 anggota).

Hal itu sesuai imbauan pemerintah untuk menerapkan physical distancing. Implementasi virtual monitoring ini dinilai mampu menjaga keselamatan dan kesehatan karyawan Telkomsel dari wabah corona. “Kami bersyukur dapat memberikan layanan kepada pelanggan dan masyarakat secara umum dengan baik mulai dari awal Ramadan hingga puncak Lebaran tahun ini,” kata Direktur Utama Telkomsel Setyanto Hantoro, Rabu (27/5). (yof)


BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN

header

POPULER