Kamis, 25 April 2024
FINTECHNESIA.COM |

Tambahan Modal Negara Mengucur ke Bank BNI dan BTN

BACA JUGA




FinTechnesia.com | Bank Tabungan Negara (BTN) dan Bank BNi akhirnya bisa bergerak lebih lincah. Rapat kerja antara Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir dan Komisi VI DPR pada Rabu (22/9) menyetujui rencana penguatan modal dua BUMN tersebut.

Penguatan itu melalui Penyertaan Modal Negara (PMN) tahun anggaran 2022. 

Baca juga: Perkuat Permodalan, BNI Akan Menerbitkan Tier 2 Subordinated Notes

“Komisi VI DPR RI menyetujui usulan tambahan anggaran 2022 untuk BTN dan BNI,” ujar Arya Bima, pimpinan rapat kerja Komisi VI DPR.

Dana yang akan diberikan kepada BNI senilai Rp 3,5 triliun. Sedangkan untuk BTN sebesar Rp 1,98 triliun. (nau)


BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN

header

POPULER