Kamis, 25 April 2024
FINTECHNESIA.COM |

Ini Caranya Raih Loyalitas Konsumen Lewat Kecerdasan Artifisial

BACA JUGA




Kemampuan AI

Kemampuan AI dapat diciptakan secara khusus untuk menuntaskan masalah dari bermacam industri secara spesifik, sehingga penerapan ini akan menjadi sustainable investment ke depannya, hal ini dikarenakan AI mampu memberikan insight dan learning secara berkala, sehingga bisnis ke depannya dapat mengasah strategi pendekatan kepada konsumen menjadi lebih tajam dan relevan,” tutur Reynir Fauzan, CMO & Co-Founder Kata.ai, dalam Webinar digea pada Rabu (20/4/2022) itu.

Industri seperti telekomunikasi, FMCG, ritel, bank, jasa keuangan, otomotif, kesehatan merupakan para pengguna teknologi AI yang implementasinya ditujukan untuk kebutuhan meningkatkan customer engagement.

Baca juga: Allo Bank Alihkan Aset dan Liabilitas Hampir Rp 2 Triliun ke Bank Mega, Ada Apa?

Dengan penerapan strategi yang berbasis data serta tingginya tingkat konsumsi masyarakat di bulan Ramadan, momentum ini dapat digunakan bisnis untuk memahami konsumen lebih dalam.

“MII berkomitmen senantiasa membantu pelanggan dalam mengadopsi tren teknologi, salah satunya melalui penerapan digital transformasi yaitu teknologi AI yang dimiliki oleh Kata.ai.”

“Natural Language Processing (NLP) pada engine chatbot dari Kata.ai, dapat mengintegrasikan data dan aplikasi, sehingga membantu brand perusahaan dalam berinteraksi dengan pelanggan secara lebih tepat dan cepat.”

“Kami yakin solusi ini akan berdampak positif bagi perekonomian digital Indonesia saat ini,” ujar Herryanti Herman, Director PT Mitra Integrasi Informatika.

Baca juga: Erajaya Cetak Laba Rp 1 Triliun, Tumbuh 65,4%


BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN

header

POPULER