Kamis, 25 April 2024
FINTECHNESIA.COM |

Efek Corona, Antrean Pembeli Kopi di OVO Setara 8.000 Lapangan Sepakbola, Kasir Harus Bekerja 16.000 Hari

BACA JUGA




FinTechnesia.com | Selama physical distancing dan work from home (WFH), masyarakat lebih banyak menghabiskan waktu untuk tetap terhubung dengan keluarga dan kerabat. Terlihat jumlah paket data yang dibeli oleh pelanggan OVO selama WFH dapat digunakan untuk video call selama lebih dari 30 juta jam.

Pengguna OVO memilih membeli makanan/minuman secara online dibandingkan harus keluar rumah. Terlihat jumlah transaksi GrabFood ikut melonjak. Jika ditumpuk, dapat menempuh jarak dari Jakarta ke Aceh.

“Di tengah masa penuh tantangan ini, kami melihat penggunaan OVO semakin meningkat. Sejalan imbauan mengurangi penggunaan uang tunai untuk meminimalisir penyebaran virus COVID-19 lewat uang kartal,” ucap Sinta Setyaningsih, Head of PR OVO, Senin (11/2).


BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN

header

POPULER