Selasa, 30 April 2024
FINTECHNESIA.COM |

Kisah Dua Diaspora Binaam BNI Berbisnis Kuliner Korea Selatan

BACA JUGA




Jika kebetulan akan jalan-jalan ke kota Busan, warung Papi Mami berlokasi di Seo-gu Nambumin-dong 643, Chungmu Shopping Mension 2nd Floor, No. 2-1 

Berawal dengan niat mengobati kerinduan kampung halaman diaspora Indonesia  di Korea Selatan di daerah Jagalchi Busan, Warung Papi Mami justru menjadi tujuan banyak warga Korea Selatan dan  Anak Buah Kapal (ABK) dari penjuru dunia. 

“Kebetulan di daerah Jagalchi ini belum ada resto Indonesia. Padahal banyak sekali teman-teman pekerja Indonesia yang ingin menikmati masakan nusantara. Adanya program Kredit Diaspora dari BNI sangat membantu kami untuk mengembangkan kuliner di wilayah ini,” sebutnya. 

Direktur Treasury dan Internasional BNI, Henry Panjaitan mengatakan, kesuksesan bisnis kuliner Indonesia ini membuat para diaspora di Korea Selatan tergugah mengembangkan bisnis kuliner mereka supaya lebih besar lagi. 

Menurutnya, potensi usaha kuliner bagi diaspora Indonesia ini pun menjadi perhatian bagi BNI Cabang Seoul dan hadir membantu pembiayaan untuk mengembangkan usaha kuliner di Korea Selatan.   

“Saat ini kami melalui BNI Cabang Seoul hadir membantu pembiayaan modal usaha diaspora di Korea Selatan. Diaspora loan sebagai modal usaha dan ekspor produk serta rempah dari Indonesia yang sulit ditemukan di Korea Selatan. Selain itu memberikan pendampingan usaha berupa seminar literasi keuangan dan membantu perluasan pasar”, ujar Henry. (nin)  


BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN

header

POPULER