Jumat, 10 Mei 2024
FINTECHNESIA.COM |

Ulang tahun ke-9, BCA LIFE Ajak Masyarakat untuk Jaga Kesehatan dan Keuangan Keluarga

BACA JUGA




Kinerja Keuangan yang Andal dan Kuat

Sepanjang paruh pertama 2023, BCA Life konsisten catatkan kinerja keuangan positif dengan sukses membukukan pendapat premi sebesar Rp890,05 miliar, naik 17,85 persen.

Kualitas aset Perseroan juga terus menunjukkan peningkatan menjadi Rp2,73 triliun, naik signifikan sebesar 20,67 persen jika dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun sebelumnya.

Baca juga: Biaya Transfer BI FAST blu dari dan ke BCA Gratis, Metode Transfer Online Jadi Bayar

Tak hanya itu, BCA Life membuktikan komitmennya untuk memberikan perlindungan kepada nasabah dengan membayarkan
klaim dan manfaat sebesar Rp337,92 miliar atau meningkat 14,67 persen.

Selain itu, perseroan memiliki posisi cadangan teknis yang kuat sebesar Rp1,89 triliun, tumbuh 21,03 persen.

Per Juni 2023, BCA Life mencatat telah memberikan perlindungan kepada 575.005 nasabah.

Perseroan berhasil mencatatkan laba sebelum pajak sebesar Rp49,35 miliar, angka ini naik signifikan sebesar 273,97 persen jika dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya.

Baca juga: BCA Digital Gandeng Moduit dan FUNDtastic, Permudah Masyarakat Berinvestasi

Mempertimbangkan kondisi perekonomian global yang semakin membaik ditambah dengan bonus demografi yang sedang dialami oleh Indonesia, BCA Life optimistis dapat terus mencatatkan kinerja positif hingga penghujung tahun 2023.


BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN

header

POPULER