Jumat, 26 April 2024
FINTECHNESIA.COM |

Masyarakat Serbu Produk Kesehatan dan Kebersihan di Lazada

BACA JUGA




FinTechnesia.com | Lazada yang merayakan ulangtahun ke 8 pada 27 Maret 2020. menggunakan livestreaming untuk membawakan keceriaan ke konsume. “Teknologi Shoppertainment kami, telah memungkinkan konsumen kamimenikmati beragam hiburan seperti livestream gameshow menarik dan juga konser Birthday Show sembari berbelanja untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari mereka.” terang Monika Rudijono, Chief Marketing Officer Lazada Indonesia, Kamis (9/4).

Lazada melihat tren belanja konsumen lebih mementingkan kebutuhan kesehatan dan kebersihahan. Sseperti vitamin, sabun pencuci perabot rumah tangga dan sabun pembersih lantai.

Beberapa fakta unik dari perayaan ulang tahun Lazada ke-8 dapat ditemukan di bawah ini:
• Jumlah sellers di acara ulang tahun ini meningkat hampir 3 kali lipat, dibandingkan di 2019.
• Produk kategori kesehatan dan kebersihan rumah tangga seperti deterjen pembersih lantai dan kamar mandi, serta sabun wajah dan sabun mandi, berhasil mencatat penjualan dua kali lipat lebih banyak dibandingkan kampanye birthday sebelumnya.
• Kipas angin embun (misty fan) menempuh perjalanan sejauh 3.700 km dari penjual di Kabupaten Nias Selatan, Sumatra Utara, ke pembeli di Sorong, Papua Barat.
• Di periode ini, minat masyarakat dalam berbelanja TV, ponsel pintar, earphone, bahkan pop socket, juga masih tinggi, untuk memastikan kebutuhan hiburan mereka #SemuaAdaDiRumah
• Kecintaan masyarakat terhadap buah durian dan kopi sungguh luar biasa! Kopi rasa durian duduk di posisi teratas kategori produk terlaris dari semua kategori pada ulang tahun kali ini. (yof)


BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN

header

POPULER