Senin, 6 Mei 2024
FINTECHNESIA.COM |

Tinggal Menghitung Hari, Berikut Tips Sukses Lolos UTBK

BACA JUGA




Latihan soal UTBK tahun sebelumnya. Langkah awal ini menguji kemampuan diri sendiri dan membiasakan diri pada tingkat kesulitan soal-soal UTBK. Zenius sudah menyediakan kumpulan soal UTBK atau SBMPTN tahun-tahun lalu buat Tes Potensi Skolastik (TPS). Dulu disebut sebagai Tes Potensi Akademik (TPA).

Ikuti try out UTBK,. Setelah mencoba latihan-latihan soal tahun sebelumnya, ukur kemampuan dengan mengikuti berbagai try out online dan offline

Evaluasi kelemahan. Setelah latihan soal dan menguji kemampuan lebih lanjut di try out, silakan mengevaluasi hasilnya. Bagaimana perbandingan nilai dengan kompetisi dari rekan-rekan lainnya?

Belajar intensif secara mandiri. Bagian paling penting dari seluruh langkah yang telah dijalani. Strategi apapun tidak maksimal jika tidak secara aktif belajar intensif secara mandiri untuk menghadapi UTBK ini.

Dalam pembelajaran mandiri ini, terdapat dua kesalahan umum yang sering terjadi. Pertama, peserta langsung latihan soal campuran/variasi tanpa memiliki pemahaman dasar tentang soal tersebut.

Kesalahan umum kedua, terlalu asyik belajar untuk mendalami materi/konsep teori. Tapi kurang cukup banyak latihan soal. mahaman konsep dan latihan soal harus dilakukan dengan porsi yang sama dan cukup.

Sabda PS, Chief Education Officer Zenius Education, mengatakan, Zenius memahami, mempersiapkan diri menghadapi seleksi masuk perguruan tinggi tidak mudah. Zenius berusaha selalu membantu mereka yang sedang mempersiapkan diri menghadapi UTBK. “Kami berharap, hadirnya paket intensif dengan fitur-fitur baru ini, makin banyak siswa Indonesia terbantu, kata Sabda, Kamis (25/6).

FituR Paket Intensif UTBK & Ujian Mandiri ini telah tersedia pada 23 Juni 2020 di aplikasi Zenius versi 2.1.0. Sementara ini, fitur-fitur tersebut hanya tersedia bagi para siswa kelas 12. (eko)


BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN

header

POPULER